
Assalamualaikum Wr. Wb
Diberitahukan Kepada Seluruh Siswa SMA PGRI KATIBUNG kelas 10 dan 11, bahwa pelaksanaan Penilaian Akhir Semester Genap Tahun Pelajaran 2019/2020 akan di laksanakan tanggal 02 – 09 Juni 2020.
Seluruh Siswa Kelas 10 dan 11 Wajib hadir kesekolah untuk mengambil nomor peserta ujian dan soal ujian Pada Tanggal 30 Mei 2020 Pukul 08.00 WIB sd Selesai memakai seragam pramuka dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan yang berlaku (Wajib Memakai Masker dan Menjaga Jarak).
Pelaksanaan ujian dilakukan dirumah masing-masing sesuai jadwal yang telah di tentukan. teknis pelaksaan akan di umumkan di grup wa sekolah.
berikut jadwal pelaksanaan penilaian Akhir Semester Genap
Demikianlah pengumuman ini disampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
Waassalamualaikum Wr Wb.